Penjualan tas tradisional Papua, disebut noken, meningkat seiring pelaksanaan Pekan Olahraga Nasional (PON) 2021 yang digelar di Bumi Cendrawasih
JAKARTA—Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua yang dimulai pada 2 hingga 15 Oktober 2021, melibatkan atlet dan ofisial dari seluruh penjuru Indonesia. Karena digelar di tengah situasi pandemi Covid-19, maka upaya memastikan keamanan dan kesehatan dalam pesta olahraga ini menjadi tantangan tersendiri.
Jayapura: Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Zainudin Amali melakukan kunjungan ke Media Center PON XX Papua Klaster Kabupaten dan Kota Jayapura, Rabu (6/10). Saat melihat langsung media center tersebut, Menpora Amali mengaku terkaget-kaget dengan kualitas media center yang sangat bagus dan menyediakan banyak fasilitas untuk mendukung pemberitaan terkait PON.
Jayapura: Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Zainudin Amali menilai penyelengaraan Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua yang digelar di empat klaster yaitu Kabupaten Jayapura, Kota Jayapura, Merauke dan Mimika memberikan dampak ekonomi yang luar biasa kepada masyarakat setempat.